
SEMINAR PARENTING DI RS BETHESDA YOGYAKARTA
SEMINAR PARENTING MINGGU 16 SEPTEMBER 2018 .Orang tua adalah salah satu faktor penting yang akan mengantarkan bagaimana masa perkembangan Anak. Meski genetik orang tua hanya berpengaruh 20% tapi lingkungan tempat dia belajar, terutama lingkungan pertama kali, yakni di KELUARGA yang akan berpengaruh menjadikan dia seperti apa kedepannya.
Orang tua memiliki tugas utama mendidik keturunannya. Dengan kata lain, dalam relasi antara anak dan orang tua secara kodrati tercakupi unsur pendidikan untuk membangun kepribadian anak dan mendewasakannya, maka orang tua menjadi agen pertama dan utama yang mampu dan bertanggung jawab dalam mendidik anak-anaknya agar menjadi orang yang baik, mempunyai kepribadian yang kuat dan sikap mental yang sehat serta akhlak yang terpuji.(www.olgaceriasari.com)
Untuk mengetahui lebih mendalam , ayo moms ikuti seminar ini yg akan dikupas dan bias bertanyan jawab secara langsung oleh para narasumber yang kompeten dibidangnya dan . Daftarkan segera tempat terbatas hanya 100 arang
Pendaftaran dan Informasi sdr. Suprihatiningsih HP dan WA 0815 7898 1927

ANTRIAN RESEP RAWAT JALAN DAPAT DENGAN MUDAH DIAKSES LEWAT GADGET, PASIEN TIDAK HARUS MENUNGGU DI FARMASI
ANTRIAN RESEP RAWAT JALAN DAPAT DENGAN MUDAH DIAKSES LEWAT GADGET Saat ini menunggu obat di RS Bethesda Yogyakarta tidak harus di ruang tunggu Farmasi Informasi antrian dapat diakses melalui gadget ka....

RS Bethesda Yogyakarta akan mengadakan Pelatihan Dispensing, Compounding Sediaan Obat dan Spilled Management di Rumah Sakit
RS Bethesda Yogyakarta akan mengadakan Pelatihan Dispensing, Compounding Sediaan Obat dan Spilled Management di Rumah Sakit pada: âJumat-Sabtu ð8-9 Maret 2019 ðAuditorium....